1. buka foto
2. duplikat layer (layer-duplicate layer) beri nama "sketsa"
3. aktifkan layer background dan sembunyikan layer "sketsa" dengan cara klik icon "mata"
4. klik Filter-Artistic- Dry Brush, set: Brush size (9) Brush detail (9) Texture (1) OK
5. klik Filter-Blur-Smart Blur, set: Radius (10) Threshold (50) Quality (High) OK
6. aktifkan layer "sketsa" dan klik icon mata
7. klik Image-Adjusment-Disaturate (Ctrl+Shift+U)
8. klik Filter-Stylize-Find Edges, ubah Blending Mode menjadi Multiply dan turunkan Layer Opacity nya
9. selesai
Saturday, September 24, 2011
Thursday, August 4, 2011
Background Effect dari Texture Grain
Setelah lama gak posting, akhirnya Tukang Pamer kembali lagi! Ya, belakangan ini saya memang sedikit disibukkan oleh berbagai kegiatan sebagai mahasiswa baru..hehe
Jadi mungkin kedepannya akan jarang update. Oke, langsung aja kali ini Tukang Pamer mau pamer tips photoshop sederhana untuk memberi texture effect pada background. Dan yang akan kita gunakan adalah Texture Grain.
Ini adalah contoh hasil editan menggunakan texture grain
#sory fotonya terlalu lebay
Dan inilah langkah-langkah untuk membuatnya:
1. Buka Foto
2. Duplikat layer (Ctrl+J)
3. Klik tanda mata pada layer background, untuk menghilangkan background sementara
4. Gunakan soft eraser tool (E) / eraser dengan brush yang halus, lalu hapus semua bagian foto layer 1 kecuali bagian tubuh kalian.
NB: tutorial menghapus biar rapi dengan eraser tool bisa dilihat lagi disini
5. Tak perlu terlalu detail dalam menghapus, jangan khawatir bila tepi tubuh kalian juga terhapus.
6. Munculkan kembali tanda mata layer background.
7. Sekarang aktif ke bagkground (klik tulisan background)
8. Buka menu filter--texture-grain.. Ubah grain type menjadi vertikal. Atur intensity dan contrast sesuai selera. Klik OK
9. Aktif ke layer 1. Lalu kurangi sedikit opacitynya agar efeknya sedikit terlihat pada tubuh.
10. Selesai
Oke, selesai sudah tutorial photoshop kali ini. Tutorial diatas hanyalah konsep sederhananya saja. Silakan kalian berkreasi sendiri, dengan menggabungkan berbagai tutorial photoshop sebelumnya yang ada di Tukang Pamer.
Agar lebih menarik kalian juga bisa menambahkan sedikit kalimat pada foto kalian.
Selamat Belajar Photoshop
Created by Tukang Pamer
Jadi mungkin kedepannya akan jarang update. Oke, langsung aja kali ini Tukang Pamer mau pamer tips photoshop sederhana untuk memberi texture effect pada background. Dan yang akan kita gunakan adalah Texture Grain.
Ini adalah contoh hasil editan menggunakan texture grain
#sory fotonya terlalu lebay
Dan inilah langkah-langkah untuk membuatnya:
1. Buka Foto
2. Duplikat layer (Ctrl+J)
3. Klik tanda mata pada layer background, untuk menghilangkan background sementara
4. Gunakan soft eraser tool (E) / eraser dengan brush yang halus, lalu hapus semua bagian foto layer 1 kecuali bagian tubuh kalian.
NB: tutorial menghapus biar rapi dengan eraser tool bisa dilihat lagi disini
5. Tak perlu terlalu detail dalam menghapus, jangan khawatir bila tepi tubuh kalian juga terhapus.
6. Munculkan kembali tanda mata layer background.
7. Sekarang aktif ke bagkground (klik tulisan background)
8. Buka menu filter--texture-grain.. Ubah grain type menjadi vertikal. Atur intensity dan contrast sesuai selera. Klik OK
9. Aktif ke layer 1. Lalu kurangi sedikit opacitynya agar efeknya sedikit terlihat pada tubuh.
10. Selesai
Oke, selesai sudah tutorial photoshop kali ini. Tutorial diatas hanyalah konsep sederhananya saja. Silakan kalian berkreasi sendiri, dengan menggabungkan berbagai tutorial photoshop sebelumnya yang ada di Tukang Pamer.
Agar lebih menarik kalian juga bisa menambahkan sedikit kalimat pada foto kalian.
Selamat Belajar Photoshop
Created by Tukang Pamer
Labels:
photoshop effects
Friday, July 15, 2011
COLOUR EFFECT
1. buka foto
2. klik Image - Adjustments - Hue/Saturation
3. set saturation -70 OK
4. create new layer, set set blending mode menjadi SOFT LIGHT
5. klik BRUSH TOOL (B) pilih HARD BRUSH dengan ukuran besar
6. sekarang pilih warna sesuai dengan pilihan anda
7. sapukan sesuka hati
8. ulangi no. 6, 7 sampai seluruh bagian foto
9. klik FILTER - BLUR - GAUSSIAN BLUR
10. set sekitar 90px
11. selesai
12. (cara cepat dengan gradient tool, setelah buka foto & Image-adjusments-hue/saturation sudah di set seperti diatas, klik gradient tool, pilih warna sesuka hati, pilih Mode : Color & Opacity: 50% dan SELESAI)
Tukang Pamer #2™
Labels:
tulisan anggota
Wednesday, July 13, 2011
QUADRANT COLOUR
1. Buka foto
2. Duplikat layer background (Ctrl+J)
3. Ubah layer background menjadi hitam putih (Ctrl+Shift+U)
4. Create new layer (Ctrl+Shift+N)
5. Atur opacity dilayer baru jadi 40%
6. Klik Rectangular Marquee Tool (klik M pada keyboard)
7. Kita seleksi seperempat foto
8. Klik paint bucket tool (klik G pada keyboard)
9. Ubah warna fourground sesuai selera
10. Klik pada area seleksi
11. Hapus seleksi (Ctrl+D)
12. Ulangi langkah nomor 6, 8, 9, 10, 11 sampai semua foto terbagi menjadi 4 bagian
13. Selesai
Created by Tukang Pamer #2
Labels:
tulisan anggota
Tuesday, July 12, 2011
Peek a Boo Band Indy dari Pati
Hari ini Tukang Pamer sedikit mabuk sehingga postingan melenceng 180,37 derajat dari dunia grafis. Ya, karena kali ini Tukang Pamer mau sharing soal musik yang sama sekali bukan bidang saya. Emm, tujuannya cuma buat promosi aja..
Oke langsung aja, nama band ini Peek a Boo dan saya tak mengerti kenapa namanya seperti itu. Band Indy ini berasal dari Pati, kota kelahiran saya
Genre musik mereka adalah Pop Emo Punk. Dan ketika saya bertanya aliran seperti apa itu, mereka hanya menjawab: "Ya seperti lagu-lagu ini, soal musik kita bebas mau bilang apa"
Lanjut, band ini beranggotakan 6 orang. Ini adalah foto band mereka .
Mulai dari kiri ada Cathy (Gitar), lalu Tomer (Bass) selanjutnya yang paling kecil Rama (Keyboard) adalah adik dari Fanny (Vokalis). Terus ada Ricky (Gitar 2) dan yang paling kanan adalah Gori (Drum/ pas awal liat aku kira preman pasar)
Mereka ini adalah alumni salah satu SMA swasta di Pati 5 tahun yang lalu. Dan band ini terbentuk sekitar 2 tahun yang lalu.
Inilah lagu-lagu mereka yang dibuat di studio si vokalis:
1. Bintang (single pertama)
2. Hanya dirimu
3. No Punk No Fun
4. Model Impian
5. Kuraih
6. Selamanya di Hati
7. Terbangun dalam Waktu
8. Fall in Music
9. Love at the First Sex
10. Aura Pesta
11. Ska Vs Rege (Masih dalam proses pembuatan)
Kabarnya beberapa waktu yang lalu single pertamanya sempet laris di request di radio lokal setempat. (Saya jarang dengerin radio..hehe)
Ada beberapa lagu yang dibuat rada scream seperti Love at the First Sex. Menurut saya lagu-lagunya enak di dengar walo beberapa pas di lirik Inggrisnya pelafalannya rada medok..hehe
Silakan download lagu-lagunya mumpung gratis
Atau bisa langsung buka blog salah satu personil mereka, Cathy di sini.
Pengakuan:
Tulisan ini tercipta gara-gara saya mendapat sogokan satu style kaos + celana panjang dari Tomer. :D
Sebagai terima kasih karena saya tak punya modal, maka saya pasang promosi ini + 1 paket edit foto. Inilah hasilnya
Gak tau, tulisannya bener ato salah
Tambahan: ada komik pendek baru di Tukang Komik, silakan baca
Oke langsung aja, nama band ini Peek a Boo dan saya tak mengerti kenapa namanya seperti itu. Band Indy ini berasal dari Pati, kota kelahiran saya
Genre musik mereka adalah Pop Emo Punk. Dan ketika saya bertanya aliran seperti apa itu, mereka hanya menjawab: "Ya seperti lagu-lagu ini, soal musik kita bebas mau bilang apa"
Lanjut, band ini beranggotakan 6 orang. Ini adalah foto band mereka .
Mulai dari kiri ada Cathy (Gitar), lalu Tomer (Bass) selanjutnya yang paling kecil Rama (Keyboard) adalah adik dari Fanny (Vokalis). Terus ada Ricky (Gitar 2) dan yang paling kanan adalah Gori (Drum/ pas awal liat aku kira preman pasar)
Mereka ini adalah alumni salah satu SMA swasta di Pati 5 tahun yang lalu. Dan band ini terbentuk sekitar 2 tahun yang lalu.
Inilah lagu-lagu mereka yang dibuat di studio si vokalis:
1. Bintang (single pertama)
2. Hanya dirimu
3. No Punk No Fun
4. Model Impian
5. Kuraih
6. Selamanya di Hati
7. Terbangun dalam Waktu
8. Fall in Music
9. Love at the First Sex
10. Aura Pesta
11. Ska Vs Rege (Masih dalam proses pembuatan)
Kabarnya beberapa waktu yang lalu single pertamanya sempet laris di request di radio lokal setempat. (Saya jarang dengerin radio..hehe)
Ada beberapa lagu yang dibuat rada scream seperti Love at the First Sex. Menurut saya lagu-lagunya enak di dengar walo beberapa pas di lirik Inggrisnya pelafalannya rada medok..hehe
Silakan download lagu-lagunya mumpung gratis
Atau bisa langsung buka blog salah satu personil mereka, Cathy di sini.
Pengakuan:
Tulisan ini tercipta gara-gara saya mendapat sogokan satu style kaos + celana panjang dari Tomer. :D
Sebagai terima kasih karena saya tak punya modal, maka saya pasang promosi ini + 1 paket edit foto. Inilah hasilnya
Gak tau, tulisannya bener ato salah
Tambahan: ada komik pendek baru di Tukang Komik, silakan baca
Labels:
sharing
Wednesday, July 6, 2011
Membuat Efek Smoke Berkilau
Sebelumnya Tukang Pamer pernah memberikan tutorial membuat efek artistik menggunakan smoke brush. Kalo diliat-liat lagi, rasanya bikin mual dan terlalu lebay untuk dipamerkan. Untuk itu demi mengoreksi kesalahan masa lalu kali ini Tukang Pamer akan memberikan tutorial pengembangannya, yaitu membuat smoke berkilau atau glowing smoke.
Oke, kita mulai tutorialnya:
Bahan:
Smoke brush (bila belum punya silakan download di sini)
1. Buat dokumen baru 500x500 px dan resolusi 72 pixel/cm
2. Gunakan paint bucket tool dan ubah warna backgroundnya menjadi hitam (#000000)
3. Buat layer baru (ctrl+shift+N)
4. Gunakan smoke brush, sebagai contoh saya menggunakan sampled brush 40 ukuran 453px dengan warna #3baac3
5. Duplikat smoke (ctrl+J)
6. Ubah menjadi vivid light
7. Klik kanan layer 1 copy, lalu pilih blending option lalu pilih color overlay, ganti blend mode menjadi overlay dan warnanya merah terserah keinginan kalian.
8. Sekarang smokenya menjadi berkilau
Untuk penerapannya bisa dipasang seperti pada tutorial sebelumnya. Dan ini adalah foto temen saya yang telah saya edit dengan konsep diatas.
Berhubung dia temen lama saya, saya memberikannya secara gratis. Bila ada yang berminat juga silakan kontak saya dan siapkan transfer pulsa sebesar 5rb..
Created by Tukang Pamer
Oke, kita mulai tutorialnya:
Bahan:
Smoke brush (bila belum punya silakan download di sini)
1. Buat dokumen baru 500x500 px dan resolusi 72 pixel/cm
2. Gunakan paint bucket tool dan ubah warna backgroundnya menjadi hitam (#000000)
3. Buat layer baru (ctrl+shift+N)
4. Gunakan smoke brush, sebagai contoh saya menggunakan sampled brush 40 ukuran 453px dengan warna #3baac3
5. Duplikat smoke (ctrl+J)
6. Ubah menjadi vivid light
7. Klik kanan layer 1 copy, lalu pilih blending option lalu pilih color overlay, ganti blend mode menjadi overlay dan warnanya merah terserah keinginan kalian.
8. Sekarang smokenya menjadi berkilau
Untuk penerapannya bisa dipasang seperti pada tutorial sebelumnya. Dan ini adalah foto temen saya yang telah saya edit dengan konsep diatas.
Berhubung dia temen lama saya, saya memberikannya secara gratis. Bila ada yang berminat juga silakan kontak saya dan siapkan transfer pulsa sebesar 5rb..
Created by Tukang Pamer
Labels:
photoshop effects
Sunday, July 3, 2011
Tukang Pamer's New Project
Hmmmm... Lama gak ngeblog, Blog Tukang Pamer ini mulai karatan.. Gak mau kehilangan pamornya, akhirnya hari ini Tukang Pamer paksain untuk posting lagi..
Kali ini Tukang Pamer mau sharing proyek baru yaitu Komik. Ya, selama vakum ngeblog saya iseng-iseng bikin komik sederhana. Rencananya mau diposting di blog ini juga, tapi akhirnya saya memilih untuk membuat blog baru khusus untuk komik buatan saya ini..
Dan inilah blognya
Emm, kendala dalam membuat blog ini adalah templatenya. Ya, saya bingung membuat navigasi yang nyaman untuk membaca komik. Akhirnya saya menggunakan template bergenre photoblog yang menurut saya paling mendekati.
Sebenernya bisa saja saya menggunakan template biasa dan membuat 1 chapter komik menjadi 1 slide show dan menampilkannya dalam satu postingan dengan bantuan photobucket. Akan tetapi saya nggak rela belasan gambar yang susah-susah saya buat hanya terbayar dengan satu page view saja
Emm, untuk kemudahan dalam membaca, saya juga menyediakan menyediakan menu petunjuknya.
Sebenernya Blog Tukang Komik ini belum layak untuk dipamerkan. Karena uda ngebet buat pamer ya apa boleh buat. Liat aja, cuma ada satu komik dan baru satu chapter itupun belum selesai (sampai postingan ini dibuat baru ada 12 page). Selain itu komiknya sederhana banget, gambarnya pun meletot semua dan sangat miskin kata-kata
Judul pertama ada Steel Flash. Sebenernya komik ini saya buat sehabis ujian nasional kelas 9 SMP. Lalu di liburan ini saya menggambar ulang komik itu biar gak meletot banget (dulu parah abis). Ini adalah beberapa sketsa gambar komiknya..
Judul kedua adalah Imagicnation. Ini baru ide cerita doank.. Mau nggambar tapi bingung soalnya kalo gambar karakter,, hampir mirip semua kayak karakter di Steel Flash. Untuk itu ide cerita ini saya simpan dulu sampe dapet karakter yang pas (dan mudah untuk digambar )
Dan yang ini baru terpikirkan tadi pagi. Yaitu komik blogger. Menceritakan keseharian kita dalam kehidupan blogger yang selalu mengurusi masalah alexa, google, template dan segala tetek bengek dunia blogger yang lainnya. Niatnya sih mau pake karakter bloggernya yang asli (baca: foto asli para sobat blogger). Tapi gak tau juga sih bisa bikin ini atau nggak.. Semoga aja bisa
Kebiasaan saya: punya ide--menggebi-gebu--mencoba--gagal--lemes
Semoga itu tidak terjadi hehe
Created by Tukang Pamer
Kali ini Tukang Pamer mau sharing proyek baru yaitu Komik. Ya, selama vakum ngeblog saya iseng-iseng bikin komik sederhana. Rencananya mau diposting di blog ini juga, tapi akhirnya saya memilih untuk membuat blog baru khusus untuk komik buatan saya ini..
Dan inilah blognya
Emm, kendala dalam membuat blog ini adalah templatenya. Ya, saya bingung membuat navigasi yang nyaman untuk membaca komik. Akhirnya saya menggunakan template bergenre photoblog yang menurut saya paling mendekati.
Sebenernya bisa saja saya menggunakan template biasa dan membuat 1 chapter komik menjadi 1 slide show dan menampilkannya dalam satu postingan dengan bantuan photobucket. Akan tetapi saya nggak rela belasan gambar yang susah-susah saya buat hanya terbayar dengan satu page view saja
Emm, untuk kemudahan dalam membaca, saya juga menyediakan menyediakan menu petunjuknya.
Sebenernya Blog Tukang Komik ini belum layak untuk dipamerkan. Karena uda ngebet buat pamer ya apa boleh buat. Liat aja, cuma ada satu komik dan baru satu chapter itupun belum selesai (sampai postingan ini dibuat baru ada 12 page). Selain itu komiknya sederhana banget, gambarnya pun meletot semua dan sangat miskin kata-kata
Judul pertama ada Steel Flash. Sebenernya komik ini saya buat sehabis ujian nasional kelas 9 SMP. Lalu di liburan ini saya menggambar ulang komik itu biar gak meletot banget (dulu parah abis). Ini adalah beberapa sketsa gambar komiknya..
Judul kedua adalah Imagicnation. Ini baru ide cerita doank.. Mau nggambar tapi bingung soalnya kalo gambar karakter,, hampir mirip semua kayak karakter di Steel Flash. Untuk itu ide cerita ini saya simpan dulu sampe dapet karakter yang pas (dan mudah untuk digambar )
Dan yang ini baru terpikirkan tadi pagi. Yaitu komik blogger. Menceritakan keseharian kita dalam kehidupan blogger yang selalu mengurusi masalah alexa, google, template dan segala tetek bengek dunia blogger yang lainnya. Niatnya sih mau pake karakter bloggernya yang asli (baca: foto asli para sobat blogger). Tapi gak tau juga sih bisa bikin ini atau nggak.. Semoga aja bisa
Kebiasaan saya: punya ide--menggebi-gebu--mencoba--gagal--lemes
Semoga itu tidak terjadi hehe
Created by Tukang Pamer
Labels:
sharing
Thursday, June 23, 2011
PRINTING STICKER ON CAR
1. Buka foto
2. Seleksi bagian mobil dengan Poligonal Lasso Toll sambil tekan Alt
3. Buat layer baru
4. Warnai, tekan Edit - Fill pilih Black, trus tekan Ctrl + D (hapus seleksi)
5. Buka gambar yang ingin ditempel pada mobil
6. Drag gambar ke mobil
7. Tekan Ctrl + klik di layer 1 untuk Load Selection gambar yang diwarnai tadi
8. Klik Select - Inverse lalu pindahkan kursor ke layer gambar dan tekan DELETE pada keyboard
9. Matikan layer 1 (klik gambar mata di layer 1)
10. Ubah Blanding Layer menjadi Overlay, Ctrl + D (hapus seleksi)
11. Selesai
© Tukang Pamer #2
Friday, June 17, 2011
MATA INDAH
Ini adalah pengembangan dari tutorial photoshop mewarnai mata. Dengan tutorial ini kalian bisa membuat mata berwarna-warni atau warna pelangi.
1. Buka Foto
2. Tekan Ctrl + J
3. Seleksi bagian mata dengan Poligonal Lasso Tool
4. Tekan Gradient Tool (pilih warna gradient sesuka hati)
5. Klik Redial Gradient
6. Mode : Color
7. Klik dari tengah mata, lalu tarik sampai sisi seleksi, lepaskan
8. Ctrl + D (hapus seleksi)
9. Selesai
Created by Tukang Pamer #2
Tukang Pamer jadi 2
Yeah, seperti sekarang Naga Bonar, eh.. Tukang Pamer jadi 2..
Apa maksudnya? Apa Tukang Pamer jadi korban kloning oleh ilmuwan gila untuk diteliti karena otaknya gak waras??
Bukan.. Yang saya maksud disini adalah anggota penulis di blog ini bertambah satu orang. Ya, bertambah lagi Tukang Pamer yang siap pamer di blog ini..
Dan Tukang Pamer yang kedua namanya adalah Yossa Narendra.
Saya mengenalnya secara gak sengaja lewat fb. Entah kerasukan jin apa, dia itu sampai mau ngelike fan page Tukang Pamer. Karena penasaran, langsung aku buka profilnya, ternyata dia juga hobi edit foto menggunakan photoshop. Banyak hasil editan gilanya yang di share di fb-nya. Karena itu pula akhirnya dia aku add as friend.
Beberapa saat setelah itu, notifku penuh namanya! Gila!!! Foto-foto editanku yang udah jadul-jadil dikomentari dia..
Mulai saat itu akhirnya saya mulai akrab dengan Tukang Pamer kedua ini.
Karena kupikir di juga mengerti tentang photoshop, akhirnya aku tawari dia untuk nulis di blog ini. Dan dia mengiyakan, walo sebenernya dia gak punya pengalaman blog dan gak punya blog sama sekali.
Postingan sebelumnya, dengan judul SOFT FOCUS adalah ulah onarnya yang pertama kali. Sumpah, saya gak nyangka baru tadi malem aku tawarin, paginya langsung posting. Cepet banget ni anak belajarnya..
Emang masih sederhana sih tapi menurutku lumayan lah untuk blogger dadakan. Itu karena dia belum biasa bikin tutorial yang panjang. Jadi efek pamernya belum kerasa..
Karena itulah, saya sempet-sempetin pergi ke warnet buat memperkenalkannya. Kali aja ada yang kaget liat polah tingkahnya
Oke, walo perkenalannya telat semoga si Tukang Pamer ke 2 ini bisa menjadi sahabat blogger yang laen.
Apa maksudnya? Apa Tukang Pamer jadi korban kloning oleh ilmuwan gila untuk diteliti karena otaknya gak waras??
Bukan.. Yang saya maksud disini adalah anggota penulis di blog ini bertambah satu orang. Ya, bertambah lagi Tukang Pamer yang siap pamer di blog ini..
Dan Tukang Pamer yang kedua namanya adalah Yossa Narendra.
Saya mengenalnya secara gak sengaja lewat fb. Entah kerasukan jin apa, dia itu sampai mau ngelike fan page Tukang Pamer. Karena penasaran, langsung aku buka profilnya, ternyata dia juga hobi edit foto menggunakan photoshop. Banyak hasil editan gilanya yang di share di fb-nya. Karena itu pula akhirnya dia aku add as friend.
Beberapa saat setelah itu, notifku penuh namanya! Gila!!! Foto-foto editanku yang udah jadul-jadil dikomentari dia..
Mulai saat itu akhirnya saya mulai akrab dengan Tukang Pamer kedua ini.
Karena kupikir di juga mengerti tentang photoshop, akhirnya aku tawari dia untuk nulis di blog ini. Dan dia mengiyakan, walo sebenernya dia gak punya pengalaman blog dan gak punya blog sama sekali.
Postingan sebelumnya, dengan judul SOFT FOCUS adalah ulah onarnya yang pertama kali. Sumpah, saya gak nyangka baru tadi malem aku tawarin, paginya langsung posting. Cepet banget ni anak belajarnya..
Emang masih sederhana sih tapi menurutku lumayan lah untuk blogger dadakan. Itu karena dia belum biasa bikin tutorial yang panjang. Jadi efek pamernya belum kerasa..
Karena itulah, saya sempet-sempetin pergi ke warnet buat memperkenalkannya. Kali aja ada yang kaget liat polah tingkahnya
Oke, walo perkenalannya telat semoga si Tukang Pamer ke 2 ini bisa menjadi sahabat blogger yang laen.
Labels:
sharing
Thursday, June 16, 2011
Efek Menarik dengan Soft Focus
Sunday, June 12, 2011
Membuat Emo dari Foto
Berhubung komputer tua saya masih sekarat sekarang Tukang Pamer hanya akan memberikan tutorial yang sederhana. Ya, kali ini kita akan belajar membuat emoticon sendiri dari foto kita.. Contohnya seperti ini.. Penasaran??
Prinsip pembuatannya sama seperti saat kita membuat animasi dari foto. Jadi saya sarankan untuk melihatnya lagi disini..
Untuk software GIFanimatornya sudah ada di posting itu juga
Pembuatan Gambar
Emoticon 1:
Bila kalian ingin emonya bergerak seperti contoh diatas, caranya sama pada posting sebelumnya saat menggunakan GIFanimator.. Hanya sebelum dimasukkan dalam GIFanimator ubah ukuran imagenya menjadi kurang lebih 40x40 px
Emoticon 2:
Namun bila ingin emonya berubah ekspresi wajah, caranya sama saat kita membuat hidung mancung dengan photoshop. Bisa dilihat lagi disini..
Ya, hanya perlu menarik bibir kita dengan smudge tool sedikit ke atas sehingga terlihat tersenyum. Bisa juga untuk ekspresi lainnya.. Lalu save dengan format gif. Sekarang kita punya 2 foto, 1 yang belum tersenyum dan 1 lagi yng telah kita edit menjadi tersenyum. Jangan lupa ubah ukurannya menjadi sekitar 40x40 px
Pembuatan Animasi
Pembuatan animasi sudah ada pada postingan sebelumnya. Silakan dibaca :D
Pemasangan emoticon
Nah, ini dia yang ditunggu-tunggu.. Untuk memasang emo, kita harus mengupload emoticon kita dulu.
Disini saya beri contoh melalui photobucket
1. Daftar dulu disana (ya iyalah)
Udah tau donk caranya...
2. Upload emo
3. Setelah gambar emo terupload, akan muncul halaman dengan gambar tadi.
4. Klik gambar tadi lalu mucul kotak dialog, copy direct linknya
Nah untuk memasangnya pada posting formatnya seperti ini:
img alt="tukang pamer" height="40" src="alamat gambar" width="40" />
(jangan lupa beri tanda < sebelum img, sebab bila saya memberi tanda < disini, format diatas otomatis akan menjadi gambar..hehe)
src=isi dengan alamat gambar (direct link tadi)
alt= keterangan gambar, bisa judul atau terserah. contoh: tukang pamer, senyum, marah, dsb
heigh&weight= ukuran gambar yang ingin ditampilkan. saya sarankan 40x40 aja biar gak kebesaran
Selamat mencoba! Terima kasih
Created by Tukang Pamer
Prinsip pembuatannya sama seperti saat kita membuat animasi dari foto. Jadi saya sarankan untuk melihatnya lagi disini..
Untuk software GIFanimatornya sudah ada di posting itu juga
Pembuatan Gambar
Emoticon 1:
Bila kalian ingin emonya bergerak seperti contoh diatas, caranya sama pada posting sebelumnya saat menggunakan GIFanimator.. Hanya sebelum dimasukkan dalam GIFanimator ubah ukuran imagenya menjadi kurang lebih 40x40 px
Emoticon 2:
Namun bila ingin emonya berubah ekspresi wajah, caranya sama saat kita membuat hidung mancung dengan photoshop. Bisa dilihat lagi disini..
Ya, hanya perlu menarik bibir kita dengan smudge tool sedikit ke atas sehingga terlihat tersenyum. Bisa juga untuk ekspresi lainnya.. Lalu save dengan format gif. Sekarang kita punya 2 foto, 1 yang belum tersenyum dan 1 lagi yng telah kita edit menjadi tersenyum. Jangan lupa ubah ukurannya menjadi sekitar 40x40 px
Pembuatan Animasi
Pembuatan animasi sudah ada pada postingan sebelumnya. Silakan dibaca :D
Pemasangan emoticon
Nah, ini dia yang ditunggu-tunggu.. Untuk memasang emo, kita harus mengupload emoticon kita dulu.
Disini saya beri contoh melalui photobucket
1. Daftar dulu disana (ya iyalah)
Udah tau donk caranya...
2. Upload emo
3. Setelah gambar emo terupload, akan muncul halaman dengan gambar tadi.
4. Klik gambar tadi lalu mucul kotak dialog, copy direct linknya
Nah untuk memasangnya pada posting formatnya seperti ini:
img alt="tukang pamer" height="40" src="alamat gambar" width="40" />
(jangan lupa beri tanda < sebelum img, sebab bila saya memberi tanda < disini, format diatas otomatis akan menjadi gambar..hehe)
src=isi dengan alamat gambar (direct link tadi)
alt= keterangan gambar, bisa judul atau terserah. contoh: tukang pamer, senyum, marah, dsb
heigh&weight= ukuran gambar yang ingin ditampilkan. saya sarankan 40x40 aja biar gak kebesaran
Selamat mencoba! Terima kasih
Created by Tukang Pamer
Labels:
animasi
Friday, June 10, 2011
Cerita di balik Komputer Tua
Kali ini Tukang Pamer tak akan membahas masalah tutorial photoshop ataupun cara belajar photoshop apalagi bahas photoshop effects. Kalian juga tak akan menemukan banyak gambar disini, melainnkan hanyalah tulisan gak jelas mengapa saya tidak posting beberapa hari ini..
Menurut kalian apa yang menyebabkan saya gak aktif ngeblog beberapa hari ini??
Apa karena Tukang Pamer menjadi gila dan terjaring razia orang gila, atau karena penyakit anyannya kambuh gak karuan?? Bukan...!!!
(awas ya kalo ada yang berpikir gitu)
Ya, cerita ini akan ada hubungannya dengan komputertua saya. Mungkin usianya sekitar 1000 tahun lah.. Kemaren-kemaren batuk-batuknya uda mulai parah..hmmm
Oke, pagi itu (kayaknya hari Selasa) seperti biasa abis bangun tidur dengan muka yang masih ada ilernya dan mata masih blobokan saya menyalakan pc saya.. Buka mozilla mau ngeblog, office word buat nulis posting dulu, terus winnamp buat dengerin musik. Tidak lupa buka video rekor maen rubik saya plus maen CS.. (ralat: 2 hal terakhir hanyalah imajinasi tukang pamer).
Dan tak disangka tiba-tiba pc yang tadinya batuk-batuk jadi sentik-sentik kayaorang kena anyan. Lalu alangkahnya kagetnya saya, ternyata pc saya diam membatu melihat kegantengan saya. Cursor yang tadinya bisa aku gerak-gerakin kini seret lalu diam kaya nenek-nenek kena osteoporosis.. Sempat saya berpikiran untuk memebelikannya susu anlen. (Liat dompet, lalu gak jadi) Aku coba restart. Biasanya sih langsung bisa. Dan seperti dugaan kalian, ternyata gak bisa!!! Muncul blue screen!!!
Akhirnya saya sadar, pc saya butuh diinstall ulang. Sesalpun mendera hatiku, komputer tua yang selalu jadi tempat sampahku untuk membuang pikiran gak jelas yang udah gak muat di otak kecilku kini sekarat... Kenapa ini selalu terjadi???!!!!! Berulang kali komputer tuaku rusak seperti ini.. Mungkin otakku yang perlu diinstall ulang..
Sesal pun cepat berlalu, paling juga cuma istall ulang (pikirku). Keesokan harinya saya pergi ke rumah temen saya untuk meminjam cd room (maklum komputer saya gak ada) dan driver untuk install. Sesampainya dirumah lalu saya coba untuk install, tapi kok gak bisa ya??? Apa saya terlalu bego untuk install ulang??!!
Akhirnya saya menanyakan hal ini ke tetangga saya.. Dan ternyata masalahnya ada di hardisk!!!!! Lengkap sudah penderitaan saya.. Kantong lagi seret malah si komputer tua minta hardisk!!!! Arghhhh...
Dan sampai saat ini, si komputer tua masih sekarat.. Akan tetapi naluri tukang pamer saya sudah meledak-ledak.. muncul berbagai majas bola-bola yang meludahi otakku.. Dan akhirnya, dengan sukses saya menulis postingan ini di warnet. Maaf kalo gak beraturan nulisnya buru-buru (ingat billing sob)
Sekian dulu dah.. terima kasih kalo ada yang mau baca sampe huruf ini..
Menurut kalian apa yang menyebabkan saya gak aktif ngeblog beberapa hari ini??
Apa karena Tukang Pamer menjadi gila dan terjaring razia orang gila, atau karena penyakit anyannya kambuh gak karuan?? Bukan...!!!
(awas ya kalo ada yang berpikir gitu)
Ya, cerita ini akan ada hubungannya dengan komputertua saya. Mungkin usianya sekitar 1000 tahun lah.. Kemaren-kemaren batuk-batuknya uda mulai parah..hmmm
Oke, pagi itu (kayaknya hari Selasa) seperti biasa abis bangun tidur dengan muka yang masih ada ilernya dan mata masih blobokan saya menyalakan pc saya.. Buka mozilla mau ngeblog, office word buat nulis posting dulu, terus winnamp buat dengerin musik. Tidak lupa buka video rekor maen rubik saya plus maen CS.. (ralat: 2 hal terakhir hanyalah imajinasi tukang pamer).
Dan tak disangka tiba-tiba pc yang tadinya batuk-batuk jadi sentik-sentik kayaorang kena anyan. Lalu alangkahnya kagetnya saya, ternyata pc saya diam membatu melihat kegantengan saya. Cursor yang tadinya bisa aku gerak-gerakin kini seret lalu diam kaya nenek-nenek kena osteoporosis.. Sempat saya berpikiran untuk memebelikannya susu anlen. (Liat dompet, lalu gak jadi) Aku coba restart. Biasanya sih langsung bisa. Dan seperti dugaan kalian, ternyata gak bisa!!! Muncul blue screen!!!
Akhirnya saya sadar, pc saya butuh diinstall ulang. Sesalpun mendera hatiku, komputer tua yang selalu jadi tempat sampahku untuk membuang pikiran gak jelas yang udah gak muat di otak kecilku kini sekarat... Kenapa ini selalu terjadi???!!!!! Berulang kali komputer tuaku rusak seperti ini.. Mungkin otakku yang perlu diinstall ulang..
Sesal pun cepat berlalu, paling juga cuma istall ulang (pikirku). Keesokan harinya saya pergi ke rumah temen saya untuk meminjam cd room (maklum komputer saya gak ada) dan driver untuk install. Sesampainya dirumah lalu saya coba untuk install, tapi kok gak bisa ya??? Apa saya terlalu bego untuk install ulang??!!
Akhirnya saya menanyakan hal ini ke tetangga saya.. Dan ternyata masalahnya ada di hardisk!!!!! Lengkap sudah penderitaan saya.. Kantong lagi seret malah si komputer tua minta hardisk!!!! Arghhhh...
Dan sampai saat ini, si komputer tua masih sekarat.. Akan tetapi naluri tukang pamer saya sudah meledak-ledak.. muncul berbagai majas bola-bola yang meludahi otakku.. Dan akhirnya, dengan sukses saya menulis postingan ini di warnet. Maaf kalo gak beraturan nulisnya buru-buru (ingat billing sob)
Sekian dulu dah.. terima kasih kalo ada yang mau baca sampe huruf ini..
Labels:
sharing
Subscribe to:
Posts (Atom)